Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng

    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng

    Lebak, PublikBanten id Cilograng - Bimbingan Teknis penguatan kapasitas Aparatur Pengawas Tempat Pemungutan suara. Yang Hadir Peserta 55 Orang Dari Seluruh PTPS Se kecamatan Cilograng. berlokasi di Aula  Gedung SMK 1 Yasmi Cilograng Kecamatan Cilograng, Kabupaten Lebak Provinsi Banten 

    " Sangat Mengapresiasi dengan Adanya bimtek ini otomatis kita menjadi mengetahui tupoksi PTPS  ." Kata salah satu peserta Apit Suherna, S.Pd kepada Awak media pada sabtu, 23 November 2024.

    Lebih lanjut ia menjelaskan."Kami siap bekerja dengan sepenuh hati untuk mengawasi pilkada serentak pada 27 November 2024."

    Sementara itu, Anggota kordiv hukum pencegahan, partisipasi masyarakat dan Hubungan Masyarakat(HP2H) pelanggaran sekaligus menjadi pemateri moch. Djajuli S.pd mengatakan." bimtek  ini semata-mata digelar sebagai bentuk pembekalan agar nanti PTPS bisa bekerja dimasing-masing secara profesional dan penuh Integritas."

    "Mari Awasi dan laporkan kalau ada Dugaan pelanggaran pemilu lebih utama ASN  dan kepala Desa harus netral sikat sampai habis sampai ke akar-akarnya "

    Alhamdulillah Acara kegiatan Berjalan sukses dan Lancar., Pungkas nya 

    ( Tim media Red)

    pengawas tempat pemungutan suara ( ptps ) apresiasi kegiatan yang digelar oleh panwascam cilograng
    Farid Padlani

    Farid Padlani

    Artikel Sebelumnya

    Melaksanakan Giat Sosialisasi dan wawar...

    Berita terkait

    PKL Rangkasbitung Menolak Direlokasi ke Pasar Kandang Sapi
    Perbaikan papan nama sebuah Indomart di Kampung Gunung Batu Desa dengan memasang Perancah, Steger atau Scaffolding yang memakan bahu jalan Raya Gunung Batu - Cibareno di soal warga dan pengguna jalan
    HARLAH KE -1 ( IKATAN PENYULUH AGAMA REPUBLIK INDONESIA) IPARI 5 KECAMATAN DI LEBAK SELARAN ADAKAN SOSIAL BAKTI PUNGUT SAMPAH DI PANTAI PULO MANUK
    Diduga Pengusaha Jaringan Wifi Bmedia Net Menggunakan ISP Ilegal
    KPU Lebak Terima Dana Hibah Dari APBD Lebak Rp 50 Miliar Jelang Pilkada 2024, Undang Artis Ibu Kota Jadi Polemik
    Tekan Angka Laka lantas Kanit Binmas Polsek Cilograng Bripka Agus Hendriyana S.H dan anggota melaksanakan Giat Gatur lalin Pertigaan jalur wisata sawarna Kp.Simpang ciawi
    Kapolres Lebak Pimpin Upacara Sertijab Kapolsek Rangkasbitung dan Kapolsek Cimarga
    Tokoh Baksel Menilai Kinerja KPU Pusat Buruk, Akibat Aplikasi Sirekap Lambat Secara Sistematis
    Turnamen Hasbi Cup di Zona 4 Isi Amplop Juara ke-2  Diduga Ada Kekeliruan Tidak Sesuai Informasi di Spanduk
    HARLAH KE -1 ( IKATAN PENYULUH AGAMA REPUBLIK INDONESIA) IPARI 5 KECAMATAN DI LEBAK SELARAN ADAKAN SOSIAL BAKTI PUNGUT SAMPAH DI PANTAI PULO MANUK
    Puluhan Bus Relawan Amin Dari Lebak Selatan Siap Berangkat Ke JIS
    RELAWAN URANG BANTEN ( RUB ) DEKLARASI NYATAKAN DUKUNGAN UNTUK MEMENANGKAN PASLON 1 AIRIN – ADE
    Diduga 2 Pekerja Tewas dalam Sumur Tambang Batubara Ilegal di Desa Pamubulan
    Kapolsek Cilograng Akp Asep Dikdik melaksanakan Giat Kordinasi bersama Forkopincam Puskesmas Cilograng
    Polri Berkomitmen Jamin Netralitas dalam Pemilu

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Kapolri Tekankan Peran Penting Pemuda Muhammadiyah Dalam Wujudkan Indonesia Emas 
    Pengawas Tempat pemungutan suara(PTPS) Apresiasi Kegiatan yang digelar oleh Panwascam Cilograng

    Tags